12+ Aplikasi Android Keren Setelah Root Gratis dan Update!

Andro-POP – Setelah melakukan root pasti kalian bingung aplikasi apa saja yang akan kalian instal di Android kalian. tentunya kalian ingin memasang aplikasi yang keren dan bagus untuk device tersebut. Memang setelah melakukan root pada ponsel Android maka kita dapat menginstal apapun aplikasi baik yang no root maupun yang root asal aplikasi tersebut kompatibel dengan Android kita, gunanya untuk membuat HH kita lebih tampil sekeren mungkin, contohnya bila kita ingin mengedit System UI, build.prof, ataupun file custom rom modif semua hal tersebut dapat kita lakukan dengan bantuan akses root.

Namun terkadang kita tidak tau aplikasi apa saja yang bagus dan keren untuk kita instal di ponsel Android kita. oleh karenanya disini www.andro-pop.com akan merekomendasikan alpilkasi apa saja yang dapat kalian instal setelah melakukan root di Android. Aplikasi yang akan di kenalkan di bawah ini sangat beragam sekali mulai dari fungsi dan kegunaanya. Ok langsung saja akan saya kenalkan aplikasi keren untuk ponsel yang baru selesai di root.

12 Aplikasi Android Keren Setelah Root Gratis

Kumpulan Aplikasi Android Keren Setelah di Root

Xposed Installer

Merupakan sebuah framework di mana di berisi beberapa module yang dapat mengaktifkan aplikasi pada android. Download Disini

Root Explorer

Adalah sebuah aplikasi manajer file yang dapat masuk e sistem dan root, bahkan dapat meodifikasi hak permission file di dalamnya dan merupakan aplikasi yang wajib kalian miliki. Download Disini

ROM Toolbox Lite

Ada beberapa fungsi yang dapat di lakukan aplikasi ini. seperti mengganti font, mengedit icon status bar, backup data dan aplikasi serta dapat melakukan penginstalan custom rom/rom. Download Disini

Droidwall

Dapat memblok aplikasi yang tidak ingin di koneksikan ke internet, aplikasi ini sangat berguna bagi kalian yang menghemat kuota internet di android kalian. Download Disini

Simak juga 👉  5 Aplikasi Download Manager Andorid Layaknya IDM

Titanium Backup

Aplikasi yang dapat melakukan backup data dan aplikasi, jadi seperti misalnya kalian ingin membackup data di BBM dan mengganti dengan BBM yang baru maka bisa menggunakan aplikasi ini nantinya. Download Disini

3C Toolbox

Banyak sekali fitur yang di sediakan di dalam aplikasi ini namun yang lebih populer ialah aplikasi tersebut dapa merubah custom rom odex menjadi deodex atapun sebaliknya. Download Disini

Apk Editor

Seperti namanya aplikasi ini dapat mengedit file .APK di android. seperti membuat clone aplikasi mengedit source aplikasi dan juga banyak yang dapat di lakukan. Download Disini

Greenify

Aplikasi ini sudah mejadi aplikasi yang wajib di pasang pada perangkat android, karena fungsinya yakni memfrezee aplikasi (slepp) atau menghentikan sejenak aplikasi tersebut saat tidak ingin di gunakan dan hasilnya akan membuat RAM kita lega dan tidak lemot. Download Disini

SD Maid

Merupakan aplikasi yang dapat membersihkan android kita dari cache dan file sampah lainnya, seperti file duplikat, mengendalikan aplikasi, membersihkan file hasil sisa aplikasi yang sudah kita hapus sebelumnya. Download Disini

DataSync

Berguna untuk melakukan sinkronisasi data antar perangkat android, misalnya kita memiliki 2 androd maka kita bisa melakukan sinkronisasi data antar ponsel android kita dengan aplikasi ini. Download Disini

Link2SD
Kesulitan dalam memindah aplikasi di memori telpon ke memori card? ini lah jawabannya, kalian hanya tinggal menginstal dan pindahkan aplikasi dan game yang ingin kalian pindah ke memori eksternal. Download Disini

DiskDigger

Adalah aplikasi untuk mengembalikan file yang terhapus di android, dengan aplikasi ini kita dapat mengembalikan lagi file seperti foto, mp3 dan video di android. Download Disini

Update Terbaru! – Anda dapat melihat aplikasi android root terbaru yang update tahun ini pada laman : 15 Aplikasi Android Wajib dan Keren Setelah Root

Itulah 12 aplikasi untuk android yang baru selesai di root, untuk aplikasi keren lainnya silahkan kalian cari di label aplikasi pada blog ini. Terimakasih.

Simak juga 👉  Download Aplikasi "BSM Mobile Banking" Android Resmi